Roti Canape Topping Buah Kraft
Resep masakan Indonesia : Roti Canape Topping Buah Kraft |
5 lembar roti tawar masing-masing dibagi 4 bagian
50 gram buah strawberry
50 gram jeruk mandarin kaleng, tiriskan
5 lembar kraft singles, masing-masing dibagi 4 bagian
Bahan Olesan :
25 gram selai strawberry
25 gram chocolate spread
Hiasan :
Daun mint
Cara Membuat :
- Panggang roti sebentar, angkat
- 10 potong roti diolesi selai strawberry, beri kraft singles dan potongan buah strawberry di atasnya, hiasi dengan daun mint.
- 10 potong roti diolesi chocolate spread, beri kraft singles dan potongan jeruk diatasnya, hiasi dengan daun mint
- Hidangkan
Catatan :
- 1 porsi = 184 mg kalsium, 235 kalori
- Waktu memasak = 5 menit
- Disajikan untuk 5 porsi
0 komentar:
Posting Komentar